Mengatasi Xiaomi Redmi Note Bootloop - Bootloop adalah kendala smartphone di mana hh anda hanya stuck di logo dan tidak bisa masuk ke menu utama . hanya bisa masuk ke menu recovery dan fastboot saja . Biasa di sebabkan karna adanya kerusakan system OS saat anda mengoprek maupun menginstall aplikasi . Berikut adalah cara membangkitkan hh xiaomi redmi note anda yang bootloop
- Alat yaang perlu di persiapkan :
- Laptop/Komputer yang terinstall windows (64 bit)
- Kabel data (usahakan yang original)
- Firware fastboot Xiaomi redmi note, anda bisa mendownload nya disini http://en.miui.com/a-234.html (Pilih sesuai tipe xiaomi anda)
- Minimal ADB and Fastboot Driver V1.4.1
- Mi Flash _v20160401.zip
- Mi PC suite
- Berikut adalah langkah - langkah Flash Xiaomi Redmi Note Yang Bootloop
- Ekstrak firware fastboot yang anda download tadi, lalu letakan pada drive (D:/)
- Tekan tombol power + volume down untuk masuk ke mode fastboot
- Hubungkan hh anda yang sudah di mode fastboot
- Buka Miflash, lalu refresh sampai muncul kode hh anda
- selanjutnya pilih browse , lalu pilih rom fastboot yang sudah di ekstrak tadi
- Pilih tombol di samping browse>advance
Lalu pilih script fastbootnya, saya sarankan untuk memilih yang flash_all.bat, Enter
Setelah itu klik tombol flash dan tunggu hingga prosess selesai
Setelah proses selesai, cabut kabel data dan tekan tombol power untuk menghidupkan xiaomi redmi note anda . Tunggu prosess penginstall/update hingga selesai dan jangan mematikan perangkat xiaomi anda pada saat prosess itu . memang prosesnya lama sekitar 30-60 menitan tapi nanti pasti akan bisa kembali normal . Sekian dari saya semoga postingan kali ini bermanfaat bagi para pengunjung
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon